CARA MENDAFTARKAN PETA SITUS DI GOOGLE WEBMASTER
Malam
agan-agan semua, kali ini saya mau berbagi tips mengenai cara mendaftarkan atau
mengirim peta situs/sitemap di google-webmaster. Sebagaimana kita ketahui bahwa
Google merupakan search engine/mesin pencari yang paling populer dan banyak di
kunjungi oleh para pengguna internet untuk berbagai keperluan, seperti mencari
informasi dan tugas-tugas kuliah maupun sekolah. Karena informasi yang
disajikan di Google lebih lengkap dibandingkan mesin pencari yang lain.
Bagi
para bloger tentunya sitemap merupakan hal yang sangat penting, karena para
bloger pasti menginginkan setiap postingannya dapat secepat mungkin terindeks
di google, dan tentunya hal ini akan berguna untuk mendatangkan ribuan
pengunjung ke situs anda.
Kebanyakan
basa basinya ya,,,hehehehe, okelah kita langsung saja ke TKP.:
Sebelum anda mengirimkan situs map blog anda ke webmaster, terlebih dahulu anda harus mendaftarkan url blog anda. Apabila sudah terdaftar mari kita langsung mendaftarkan peta situsnya:
Sebelum anda mengirimkan situs map blog anda ke webmaster, terlebih dahulu anda harus mendaftarkan url blog anda. Apabila sudah terdaftar mari kita langsung mendaftarkan peta situsnya:
- Pertama anda masuk dulu ke situs webmasternya, kelik disini
- Setelah situs tersebut terbuka, kemudian klik pada tulisan sig in to webmaster tool, atau dalam bahasa indonesianya kira sperti ini: masuk ke alat webmaster.
- Selanjutnya log in menggunakan akun google anda, setelah log ini, kemudian klik alamat/url blog anda yang sebelumnya sudah didaftarkan.
- Setelah itu, lanjutkan dengan mengklik sitemap, maka setelah anda klik akan ada tulisan add/tes sitemap atau dalam indonesianya: tambah/uji peta situs.
- Setelah anda klik maka akan muncul laman yang meminta agar anda memasukkan kode sitemap anda.
- Untuk kode sitemap blogspot. anda dapat menggunakan kode berikut ini:
|
Jika
artikel dalam blog anda sudah lebih dari 500 tetapi kurang dari 1000, maka
editlah kode atom.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500
menjadi atom.xml?redirect=false&start-index=501&max-results=500.
Lalu
bagaimana jika artikel lebih dari seribu, tidak usah khawatir, anda tinggal
merubah nilai 501 menjadi 1001 sehingga kodenya akan menjadi: atom.xml?redirect=false&start-index=1001&max-results=500.
Nah,,jika
anda suda memasukkan kode sitemapnya, silakan klik submit sitemap (kirim peta
situs). Maka selesai sudah langkah-langkah untuk mengirim sitemap blog
anda. Sekian dulu ya postingannya,,udah ngantuk ni,,hehehe. Semoga
bermanfaat. Salam Damai.......
0 komentar:
Post a Comment
BERKOMENTARLAH DENGAN BAIK DAN SOPAN!